Info Berita Terupdate - Operasi plastik dianggap sebagai cara termudah dan tercepat untuk mendapatkan wajah yang sempurna.
Kondisi ini merata di berbagai belahan dunia, tidak hanya di satu negara. International Society of Aesthetic Plastic Surgeons (ISAPS) membuktikan bahwa 'tren' dan fenomena operasi plastik mempengaruhi berbagai negara.
Dalam situs resminya, ISAPS melakukan penelitian di negara-negara yang memiliki prosedur operasi plastik paling banyak. Berdasarkan data Global Aesthetic Survey untuk operasi plastik pada tahun 2016, operasi plastik dan prosedur non-operasi meningkat sembilan persen dibandingkan tahun 2015. Merdeka Hari Ini
Baca juga: Bandara Dengan Sistem Scan Wajah Akan Diperkenalkan Tahun Depan
Berdasarkan data ISAPS 2016 negara dengan prosedur bedah plastik terbanyak adalah Amerika Serikat. Data mengungkapkan bahwa setidaknya ada 4,2 juta prosedur operasi plastik telah dilakukan pada tahun 2016. Jumlah ini bahkan mencapai 17,9 persen dari total operasi plastik yang dilakukan di dunia. Di posisi kedua ditempati oleh Brasil dengan total prosedur mencapai 2,5 juta operasi. Posisi bawah ditempati Jepang, Italia, Meksiko, Rusia, India dan Turki. Berita Terkini
Di mana posisi negara-negara Asia lainnya? Data mengatakan bahwa Taiwan (Taipei) berada di posisi ke-13 dengan total 387 ribu (1,6 persen). Sementara Thailand berada di posisi 21 dengan total 112,8 ribu (0,5 persen). Agen Judi Bola
Data ISAPS juga menyatakan bahwa labiaplasty adalah prosedur yang memiliki permintaan paling meningkat dibandingkan tahun 2015. Peningkatan total dalam permintaan labiaplasty adalah 45 persen. Selain itu, operasi mengangkat tubuh bagian bawah juga meningkat 29 persen, mengangkat tubuh bagian atas dan pembesaran payudara meningkat sebesar 22 persen. Sementara operasi pantat mencapai 20 persen. Merdeka News
Comments
Post a Comment